Etika dan Mode Berpakaian Menurut Syariat Islam
Penulis: Dr. Sudarno Shobron, M.Ag., Dr. Abdullah Aly, M.Ag., Dra. Mahasri Shobahiyah, M.Ag
Sesuai dengan judulnya buku ini ingin menghadirkan sebagian dari nilai-nilai doktrin Islam yaitu nilai-nilai yang berkaitan dengan berpakaian dalam praktek kehidupan di Kampus Universitas Muhammadiyah Surakarta ataupun di tempat-tempat lain.