Aisyiah, sebuah nama yang begitu istimewa. Nama ini terinspirasi dari istri Nabi Muhammad SAW, yaitu siti Aisyah yang dikenal cerdas dan mempuni. Jika Muhammadiyah berarti pengikut Nabi Muhammad SAW., maka Aisyiah bermakna pengikut Aisyiah.