Jum'at, 11 Januari 2019
Alhamdulillah telah selesai dilaksanakannya Kajian Muslimah rutin ibu-ibu 'Aisyiyah, Dosen dan Karyawan Universitas Muhammadiyah Sukabumi.
Kajian kali ini disampaikan oleh Ibu Prahasti Suyaman, M.Ag. membahas tentang "Bagaimana Menghadapi dan Menyelesaikan Masalah"
Berikut sekilas kami sampaikan kembali;
Qs. Yusuf : 1 dan 2 yang artinya;
"Alif Lam Ra. Ini adalah ayat-ayat Kitab (Al-Qur'an) yang jelas.Sesungguhnya Kami menurunkannya sebagai Qur'an berbahasa Arab, agar kamu mengerti."
1. Kecerdasan Spiritual
2. Kecerdasan Intelektual
3. Kecerdasan Emosional
4. Kecerdasan Adversity
5. Kecerdasan Interpersonal